Sabtu, 09 Desember 2017

Yuk Kenalan dulu ? Prakarya itu apa ya...





    Yuk mengenal Prakarya dulu ya    ...
Prakarya berasal dari  pra serta karya, pra mempunyai makna belum sedangkan karya iyalah  hasil kerja. prakarya didefinisikan sebagai hasil kerja yang belum jadi atau masih dalam bahan mentah , prakarya masih berupa proof of concept atau sebuah prototipe. Namun saat ini prakarya banyak dijadikan sebagai ajang bisnis yang dapat dijual secara online. 
Prakarya memiliki pengertian Ketrampilan, hastakarya, kerajinan tangan, atau keterampilan tangan. bahan yang digunakan tersedia secara umum dipasaran, sehingga kita tinggal merangkai ataupun pemanfaatan limbah dan bahan bekas.
Prakarya mempunyai peranan penting dalam pengembangan kreatifitas dan mengembangkan menjadi sebuah inovasi baru.
Sebagai guru prakarya jangan terpaku pada hasil karya yang dijadikan contoh pada acuan buku ,jadi kita sesuaikan dengan kondisi dan tempat kita mengajar.
Apapun hasil karya yang dihasilkan ,merupakan ide untuk tujuan memajukan kreatifitas anak bangsa.Apalagi selaku guru yang mendapat tugas di desa yang jangkauan internetnya kurang tidak memudarkan anak bangsa untuk mendapat menyajikan karya mereka.Salam berkarya bapak dan ibu guru.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar